Aktif & Kreatif
Selagi waktu panjang, manfaatkan. Selagi kesibukan tak banyak, mari belajar hal baru. Banyak kawan muda yang terperangkap dalam Zona Nyaman nya, perlu bagi kita yang sadar untuk mengingatkan bahwa masih ada hal lain yang lebih menyenangkan.
Tinggalkan kegiatan-kegiatan negatif agar tidak ada lagi kawan muda yang hanya menganggur tidak jelas dan kriminal. Kawan muda karena kita adalah Penerus Langkah Harapan Bangsa.
Review Aplikasi
Review : Game Numerikal
Review : Smart Pondok
Review Kamus Sasak
Review : Ensiklopedia Sasak (Aplikasi Android)
Free Learning & Consulting
Berkah Pandemi, Lotim Dev Luncurkan Lotim Dev Meetup Perdana
Minggu, 11 April 2021 untuk perdana Lotim Dev Meetup diselenggarakan. Tentunya membawa keantusiasan tersendiri untuk Para Penggiat Teknologi, Technocrat, Penggiat Komunitas, Mahasiswa, Pelajar dan Pemuda-pemudi Lombok untuk mengikuti event berharga ini. Lotim Dev Meetup merupakan serangkaian acara techtalk sekaligus live coding yang didalamnya dihadirkan pemateri yang berhasil berkarir dalam dunia…
Dokumentasi KKD Podcast: Peran Anak Muda Penggiat IT dengan Segudang Prestasi
Salah satu kesempatan besar yang wajib saya tulis di Web Komunitas ini ialah kesempatan Live Sharing bersama Mas Nasrul Alawy, kakak senior, guru dan mentor dalam belajar bahasa pemrograman. Mas Awy saya panggilnya di panggung sudah banyak membawa pengaruh besar dalam Dunia Programming di Lombok Timur, seolah beliau yang banyak…
Dokumentasi Webinar Talk Show IT – Belajar Memahami Peluang dan Tantangan untuk Profesi IT di Era Teknologi Industri 5.0
Minggu, 14 Maret 2021. Memenuhi undangan HMPS Teknik Informatika – Fakultas Teknik Universitas Hamzanwadi dalam acara Talk Show IT dengan tema Belajar Memahami Peluang dan Tantangan untuk Profesi IT di Era Teknologi Industri 5.0 bersama narasumber pertama, beliau adalah Guru dan Dosen saya Pak Dr. Indra. Gunawan. Dalam kesempatan ini…
Webinar Bersama HMPS TI – Belajar Memahami Peluang & Tantangan di Industri 5.0
Sekilas akan saya bahas mengenai Webinar ini, masih mirip dengan Webinar pada umumnya yang saya ikuti sebagai peserta maupun tidak. Pembahasan banyak ditujukan soal Istilah Revolusi Industri. Yap, baru tahu lalu kita mendengar istilah Revolusi Industri 4.0 yang nge trend sebagai topik pembicaan para pengamat, penggiat, mahasiswa hingga masyarakat luas….
Bersama Kominfo Pusat Bangun Literasi Digital Untuk Negeri
Selasa, 2 Maret 2021 sebagai salah satu kegiatan besar yang melibatkan saya sebagai perwakilan dari Komunitas Sanggar IT Lombok. Sebuah kegiatan kolaborasi lintas sektor dimana Pemerintah Pusat Bidang Komunikasi & Informasi (Kominfo) melakukan sosialisasi program unggulan serta perencanaan program yang dapat mendukung kebutuhan anak-anak Muda. Target dan sasaran kegiatan ini…
Dokumentasi: Posyantek Segaris Rancang Simulasi Alat TTG Sampah Jadi Energi
Big Problem Need Big Solution Membahas soal Sampah, persoalan yang turun temurun, Masalah yang tidak hanya dirasakan lingkungan Kita, Desa Kita. Namun juga negara dibelahan benua lainnya. Dalam angka statististik, Sampah Sampah secara umumnya yang paling sering diangkat dalam banyak pemberitaan dan seminar soal Sampah yaitu Sampah yg berwujud solid:…
Review : Smart Pondok
Aplikasi integratif yang menghubungkan wali santri dengan Pondok untuk memenuhi kebutuhan santri sehari-hari: makanan & minuman, pakaian, obat-obatan, alat-tulis hingga bayar SPP dalam satu aplikasi saja. Wali santri juga dapat aktivitas belanja anak melalui kartu santri yang dimilikinya. Latar Belakang Salah satu kesulitan yang sering dialami Wali santri adalah sering…
Dokumentasi Pelatihan & Mentoring Kewirtek Lintas Prodi Berbasis Startup
Pelatihan dan Mentoring Kewirusahaan Teknologi Lintas Prodi Berbasis Startup 2020 merupakan kegiatan yang diinisiasi Komunitas bekerjasama dengan Startup Lokal yang ada didaerah Kabupaten Lombok Timur. Grand Design kegiatan ini untuk memfasilitasi para peserta yaitu mahasiswa dalam membangun, membuat hingga mewujudkan ide bisnisnya menjadi perusahaan rintisan berbasiskan Teknologi. Melibatkan Komunitas Lokal…
Berbagi: Pengembangan Bisnis Berbasis Startup Lintas Prodi
Hand sharpen hand, brain sharpen brain. Begitulah manfaat besar dari komunitas yang di jalankan, didalamnya dapat mengasah pemikiran dan keterampilan. Keberadaan komunitas disuatu tempat sama pentingnya keberadaan sebuah pohon di jalan yang panas berdebu. Komunitas dapat menjadi wadah beristirahat dan mengembalikan energi yang hilang. Terlibat dikomuitas sejak tahun 2018 membuat…
Start to Learn: Struktur Data dan Cara Penggunaannya
Belajar struktur data sangatlah krusial sebagai dasar dalam memahami pemrograman secara baik. Untuk dapat menciptakan sebuah program yang komplit dan super-komplek, perlu dilengkapinya pemahaman yang banyak mengenai dasar-dasar pemrograman itu sendiri. Satu diantaranya adalah struktur data. Pengertian struktur data Struktur data di dalam istilah komputer merupakan sebuah metode untuk menyimpan,…